Selasa, 26 Juni 2012

1) Kerjakan soal-soal berikut .

1. a. Tentukanlah letak koordinat titik A(0, 0), B(4, 0), C(4, 2), dan D(0, 2) pada bidang koordinat kartesius.
b. Hubungkan garis dari titik A, B, C, sampai D. Bangun apakah yang terbentuk?
c. Tentukan luas daerah bangun ABCD tersebut.

2. a. Gambarlah titik P(–5, 1), Q(–2, 1), dan R(–2, 6) pada bidang koordinat kartesius.
b. Hubungkan garis dari titik P, Q, sampai R. Bangun apakah yang terbentuk?
c. Tentukan luas daerah bangun PQR.

3. Diketahui koordinat titik L(1, –2), M(5, –2), dan N(2, –4). Jika kita ingin membentuk jajargenjang LMNO, tentukan koordinat titik O.

4. Persegipanjang EFGH memiliki luas daerah 10 satuan luas. Jika koordinat titik E(1, 1) dan F(3, 1), di manakah koordinat G dan H?

5. Bangun TUVW adalah layang-layang dengan koordinat titik T 2, –7), U(3, –4), dan V (2, –2).
a. Tentukanlah koordinat titik W.
b. Tentukanlah luas daerah layang-layang TUVW.

8. 0,73 + 2,001 = ….

9. 3,02 : 0,02 = ….

0 komentar:

Posting Komentar

Blogger yang baik tidak lupa berkomentar !!!!!!!!!!!!

-No spam
-No Link aktif
-No kata kasar
-No Pelecehan
-No Penghinaan
-No Berantem
-Silahkan Promosi
-Bebas
-Enjoy
-Tanya Kalo Ga ngerti

Have Fun
Terimakasih Sudah Berkunjung ke Blog Saya
~~~~~~~~~~~~~~~~Salam Sukses~~~~~~~~~~~~~~~

Mau Copas?? Sertakanlah Link 'Asal-nya'. Blogger yang baik selalu jujur... Be a Good Blogger !!!
 
Copyright © 2012 "ASAL TAWU" All Right Reserved
Designed by IVYthemes | MKR Site